Sabtu, 08 Desember 2012

Teori terjadinya alam semesta

Teori Steady State
Teori ini berpendapat bahwa materi yang hilang melalui resesi galaksi-galaksi, karena pengembungan alam yang berlangsung terus menerus digantikan oleh materi yang baru saja tercipta sehingga alam semesta yang terlihat tetap berada dalam keadaan tidak berubah (stady state), artinya bahwa materi secara terus menerus tercipta diseluruh alam semesta.

Selasa, 06 November 2012

Kesalahan Pada MS Excel 2007

Pernahkah kamu berpikir bahwa MS Excel 2007 salah dalam melakukan perhitungan.  Ya, yang membuat programnnya kan manusia juga jadi pasti ada salah dan khilafnya kalau bahasa kerennya ada bugs nya.
Coba kamu lakukan perhitungan angka di bawah ini :

Kamis, 18 Oktober 2012

Kloning

Pengertian
Kloning berasal dari kata "Klon" dalam bahasa Yunani  yang berarti ranting yang dapat mereplikasi sendiri  dan akhirnya tumbuh menjadi pohon. Kloning terjadi  secara alami dalam banyak jenis tanaman yaitu dengan cara vegetatif.kloning adalah cara bereproduksi secara aseksual atau  untuk membuat salinan atau satu set salinan organisme  mengikuti fusi atau memasukan inti diploid  kedalam oosit (Seidel ,GE Jr., 2000 dalam Tong, W F., 2002).

Rabu, 17 Oktober 2012

Santi Cazorla

Kali ini saya akan menampilkan profil dari salah satu pembelian terbaik Arsenal tahun ini.
Yah, karena nggak tahu mw ngepost apa lagi. Hehehehehe..
Langsung saja ini dia profilnya!

Bayi Tabung


Bayi tabung ( in vitro Fertilization) merupakan suatu tehnologi reproduksi yang membantu terjadinya pembuahan (fertilisasi) diluar tubuh wanita.Sel telur dan sperma akan dipertemukan dalam suatu wadah (tabung) sehingga terjadi pembuahan.Embrio yang terbentuk dari hasil pembuahan akan ditumbuhkan selama beberapa hari( 3 – 5 hari) didalam inkubator sebelum dimasukan kedalam rahim.